Tanaman hias memiliki kelebihan dan kekurangan nya masing-masing seperti, daun yang berwarna cerah namun tidak memiliki bunga, sebalik nya ada juga yang daun berwarna hijau saja tetapi memiiki banyak warna bunga.
dari 2 kelompok atau katagori ini saja !! tanaman memiliki kemampuan tumbuh dan berbunga di tempat yang cocok, tanaman harus di tanam di tempat yang sesuai untuk di tanam, berikut penjelasan untuk masing-masing tanaman berdasarkan ilmu pengalaman bertani dan berekayasa taman
1.tanaman berbunga untuk taman
Nama : Sutera bombai (Portulaca)
Kebutuhan cahaya : full cahaya matahari
Kelebihan : Tanaman ini membutuhkan cahaya matahari sepanjang hari, tumbuh merata/perdu rendah berbunga sepanjang tahun, biasanya berbunga di pagi hari dan kuncup sore hari nya.
mendekorasi taman di lahan panas sangan cocok untuk bunga ini
posisikan tanaman sutera bombai di urutan paling depan di antara tanaman-tanaman yang lebih tinggi
Nama : Peace Lily / spatu filum
Kebutuhan cahaya : cahaya tidak langsung
Kelebihan : tanaman ini membutuhkan cahaya tidak langsung/cahaya redup, lebih cocok hidup dan berbunga di lahan yang teduh, sangat cocok untuk mendekor taman untuk lahan indoor dan halaman yang banyak pohon besar, untuk tanaman pot di teras rumah juga cocok
Nama : Melati Jepang
Kebutuhan cahaya : full cahaya
Kelebihan : Tanaman ini membutuhkan cahaya matahari sepanjang hari
mendekorasi taman di lahan panas sangat cocok untuk bunga ini, tanaman ini juga bisa tumbuh di lahan teduh (tetapi hanya ukuran nya akan menjadi jumbo) tanaman ini bisa tumbuh tinggi sampai 1,5.m
Nama : Lavender (tanaman anti nyamuk)
Kebutuhan cahaya : full cahaya matahari
Kelebihan : Tanaman ini membutuhkan cahaya matahari sepanjang hari, tumbuh bisa sampai 50.cm tetapi batang tanaman ini sangat lentur sehingga harus di tanam berkelompok atau di beri penyanggah untuk menopang batang nya agar tidak mendoyong, mendekorasi taman dengan tanaman ini untuk tanaman semak di sisi tembok/di pinggir taman
Nama : Taiwan Beauty
Kebutuhan cahaya : full cahaya matahari
Kelebihan : Tanaman ini membutuhkan cahaya matahari sepanjang hari, tumbuh bisa sampai 30.cm , mendekorasi taman dengan tanaman ini untuk tanaman semak di sisi tembok/di pinggir taman untuk tanaman list
Nama : Pacing pentol
Kebutuhan cahaya : full cahaya matahari
Kelebihan : Tanaman ini membutuhkan cahaya matahari sepanjang hari, tumbuh bisa sampai 100.cm , tanaman ini juga bisa tumbuh di pempat teduh,mendekorasi taman dengan tanaman ini untuk tanaman semak, di tanam berkelompok untuk desain tropical garden
Nama : Landep (kacang-kacangan)
Kebutuhan cahaya : full cahaya matahari
Kelebihan : Tanaman ini membutuhkan cahaya matahari sepanjang hari, tumbuh merata/perdu rendah (pengganti rumput) berbunga sepanjang tahun, mendekorasi taman di lahan panas sangan cocok untuk bunga ini
posisikan tanaman ini di urutan paling depan di antara tanaman-tanaman yang lebih tinggi
Nama : Asoka
Kebutuhan cahaya : full cahaya
Kelebihan : Tanaman ini membutuhkan cahaya matahari sepanjang hari
mendekorasi taman di lahan panas sangat cocok untuk bunga ini, tanaman ini juga bisa tumbuh di lahan teduh (tetapi menjadi malas berbunga, daun menjadi kurang rimbun) tanaman ini bisa tumbuh tinggi sampai 1.m
Nama : Lily hujan
Kebutuhan cahaya : full cahaya matahari
Kelebihan : Tanaman ini membutuhkan cahaya matahari sepanjang hari, tumbuh bisa sampai 20.cm, tanaman ini jenis bawang-bawangan yang bisa hidup selama lebih dri 5 bulan, kemaraw (hanya daun nya yang kering), setelah turun hujan daun akan tumbuh bersemi dan langsung berbunga tidak berbatang sangat lentur sehingga harus di tanam berkelompok atau di beri penyanggah untuk menopang agar tidak mendoyong, mendekorasi taman dengan tanaman ini untuk tanaman semak di sisi tembok/di pinggir taman sebagai tanaman list
Jasa taman lain yang bisa kami kerjakan untuk melayani anda sejabodetabek seperti :
-Taman atap | taman kering | taman vertikal | taman pot
-Saung Gazebo | saung kelapa | saung jepara
-Kolam minimalis | relief | watter wall | kolam koi
-Pemasangan dinding ornanen | batu alam | batu sikat
Untuk informasi dan Pemesanan anda bisa langsung menghubungi tim Rizki Taman dengan nomor di bawah ini
Ali : 081519198697 / Chat melalui Wa : 082299130163
atau
Via Email
rizkitaman@gmail.com
Percayakan Keindahan Taman Anda Pada
"RIZKI TAMAN"